24 Feb 2021
  • Share:

Alur Penularan Covid-19 Yang Tidak Kita Sadari

Saya sudah dirumah saja, tapi kenapa masih kena Covid-19 ya?

Kasus Covid-19 semakin meningkat, virus bisa ada dimana saja. Teman atau keluarga yang tidak tinggal serumah dengan kita, dapat menjadi pintu masuk Covid-19. Waspadailah alur penularan Covid-19 yang tidak kita sadari yaitu:

 

A. Lingkungan Rumah

  1. Beribadah ke tempat ibadah
  2. Mendatangkan jasa tukang service ke rumah
  3. Asisten rumah tangga pulang pergi
  4. Berbelanja ke toko / pasar / tukang sayur
  5. Bermain di luar rumah

 

B. Tempat Kerja

  1. Makan bersama teman
  2. Semua kegiatan yang bersifat Antrian
  3. Mengobrol dalam lift & naik lift sesuai dengan kapasitas yang diizinkan
  4. Menggunakan toilet / tempat wudhu
  5. Menggunakan transportasi umum

 

C. Lingkungan Sosial

  1. Foto bersama dan buka masker
  2. Makan / olahraga / berkumpul dengan orang yang tidak tinggal serumah
  3. Menghadiri acara pesta / pemakaman
  4. Tinggal di asrama
  5. Menginap di rumah kerabat / hotel
  6. Mengunjungi pusat belanja / bioskop / tempat makan

 

Tetap Beraktivitas dan selalu waspada. Laksanakan 5 M.

Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi kerumunan, Mengurangi Mobilitas.

 

 

Referensi: RSCM, Kemenkes, World Health Organization





Back To List
Metrodata logo

PT. Metrodata Electronics, Tbk.

APL Tower 37th Floor 
Jl. Letjen S. Parman Kav. 28
Jakarta 11470

Contact Us:

P: (62-21) 2934 5888
F: (62-21) 2934 5899
E: info.metrodata@metrodata.co.id

social media